MENEKAN SELERA MAKAN
Kalau Anda merasa lapar, belum tentu kekurangan makanan. Kemungkinan besar Anda hanya kurang minum air putih.
Minumlah, rasa lapar Anda akan hilang.
MELANCARKAN FUNGSI GINJAL
Ginjal bekerja membuang sampah-sampah dan racun dari dalam tubuh kita. Terutama selama penurunan berat badan, tubuh mempunyai lebih banyak sampah yaitu lemak yang dibakar yang harus dibuang.
Makin banyak minum air putih, kerja ginjal makin ringan dan makin cepat Anda turun berat badan.
MENGHILANGKAN KONSTIPASI SEMBELIT
Kalau Anda banyak minum air putih, maka akan memperlancar pencernaan dan buang air besar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar